Resep #2: Gulai Ikan Kakap
Resep oleh: @jayskitchenspice
Bahan:
- 3 ekor ikan kakap ukuran sedang
- 2 buah jeruk nipis
- 600 mL santan
Bumbu Halus:
- 3 buah cabe merah
- 8 siung bawang merah
- 5 siung bawang puth
- 1 sdt ketumbar
- 2 ruas jari kunyit
- 3 butr kemiri
Bumbu tabur:
- 1 sdt black pepper ground @jayskitchenspice
- 1 sdm All purpose seasoning @jayskitchenspice
- 1 sdm sea salt @jayskitchenspice
- 1 sdm gula pasir
Bumbu tambahan:
- ruas jari jahe geprek
- 1 jempol lengkuas geprek
- 2 lembar daun salam
- 2 lembar daun jeruk
- 2 batang sere geprek
- 5 buah cabe rawit pedas
- 10 buah cabe rawit hijau
Cara Membuat Gulai Ikan Kakap:
- Lumuri ikan kakap dengan jeruk nipis hingga merata.
- Haluskan cabe, bawang merah, bawang puth, ketumbar, kemiri dan kunyit.
- Tumis bumbu halus hingga layu n harum. Tambahkan jahe, lengkuas, daun salam, daun jeruk, sere, tumis sebentar.
- Tambahkan gula, (black pepper ground, All purpose seasoning, sea salt) @jayskitchenspice .
- Masukkan ikan, masak hingga ikan berubah warna.
- Tambahkan santan, aduk hingga mendidih.
- Tambahkan cabe rawit pedas dan cabe rawit hijau, masak sebentar, matkan api.
- Gulai ikan kakap siap di santap dengan nasi panas.
Demikian informasi resep gulai ikan kakap yang bisa kami sampaikan. Semoga informasi ini bisa bermanfaat bagi Anda. Terima kasih telah berkunjung ke ResepIstimewa.com. Selamat Memasak.